Article Detail

Ibadat BKSN ke-1

Setiap bulan September, umat Katolik memperingati Bulan Kitab Suci Nasional (BKSN). Umat Katolik dianjurkan untuk semakin mendekatkan diri dengan kitab suci. Tak terkecuali SMP Santo Carolus.
Tanggal 8 September 2021 pukul 07.30-08.30 dilaksanakan Ibadat BKSN pertemuan ke-1 dengan tema "Yesus, Guru Terpercaya yang Dapat Diandalkan". Disini para peserta didik diajak untuk merenungkan dan merefleksikan bacaan injil Markus 4:35-41.
Ibadat akan dilakukan secara daring mulai dari kelas 7, 8, 9 dan akan dipimpin oleh wali kelas masing-masing.


Penasaran kan seperti apa kegiatan yang dilakukan bersama wali kelas?
Yuk kita simak cuplikan videonya

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment