Article Detail

Classmeeting Untuk Kelas 7 dan 8 Secara Daring

Nah, sambil menunggu penerimaan rapor, akan diselenggarakan kegiatan classmeeting untuk kelas 7 dan 8 secara daring, salah satunya kuis olahraga yang dilaksanakan pada tanggal 14 Juni 2021 lewat aplikasi Kahoot. Acara berlangsung menarik. Pertanyaan seputar pengetahuan tentang olahraga. Acara dipandu oleh OSIS dan ibu Sinta selaku pembina OSIS dan juga guru pelajaran Bahasa Indonesia.
Yuk kita cermati satu persatu yaaa....


Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment