Article Detail
SOSIALISASI HASIL KONFERENSI GURU UN UNTUK STRUKTURAL
Rabu, 4 November 2019, ada agenda pertemuan seluruh pejabat structural mulai dari jenjang SMP sampai jenjang SMA. Bertempat di Ruang Multi Media SMA Carolus, ada kegiatan sosialisasi hasil Konferensi Nasional Guru UN Tarakanita yang diadakan beberapa hari sebelumnya di TDC 2 Surabaya. Sebagaimana diketahui bahwa Tarakanita bertekat untuk menaikkan peringkat hasil UN di jajaran provinsi dan nasional. Pertemuan Sosialisasi Hasil Konferensi Guru UN ini dipimpin oleh Pak Agus sebagai Kepala Divisi Pendidikan Yayasan Tarakanita Wilayah Surabaya.
==@dod’sComments
-
there are no comments yet
Leave a comment