Article Detail

Pelukis Masa Depan itu ada di SMP St. Carolus Surabaya

Marietta Stefani, siswa kelas IX berhasil menjadi juara pertama dalam lomba melukis Tingkat Jawa Timur yang diadakan Rabu 16/1/13  dengan mengambil tema Cinta Budaya Indonesia.

Dengan semangat menyala, Marietta  yang sudah mulai menggeluti dunia lukis sejak TK ini mengikuti lomba yang diadakan  dalam rangka pesta emas SMA Santa Agnes Surabaya. Kemampuan, keterampilan, dan kemahirannya menghantar Marietta menduduki posisi winner. Kebanggaan pribadi dan nama harum SMP St. Carolus turut ia torehkan di kanvas prestasi.
Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment