Article Detail
BERPRESTASI LEWAT AKSI FASHION BAJU DAERAH
Pendidikan senantiasa memacu dan mengarahkan manusia-manusia di dalamnya untuk terus bergerak menuju sebuah kondisi yang lebih baik dari sekarang atau dengan kata lain, pendidikan memacu untuk berpresatsi seberapa pun juga itu.
Jumat -Minggu, 4 – 6 Oktober 2019, bersamaan dengan kegiatan Expo Pendidikan BKS – MPK Jawa Timur, yang bertempat di Gedung Galaxy Mall, Surabaya, sedang diadakan berbagai kegiatan lomba-lomba, dan salah satunya adalah lomba fashion dalam baju daerah di Indonesia. Dan dalam kesempatan itu, SMP Santo Carolus berhasil meraih juara kedua untuk Lomba Fashion Baju Daerah.
Selamat untuk kalian semua.
==@dod,sComments
-
there are no comments yet
Leave a comment