Agenda Detail

Pelepasan Siswa Kelas 9

Start05 Jun 2021
End05 Jun 2021
Location

daring

Tak terasa 3 tahun telah berlalu...
Dengan cinta dan harapan kami melepasmu....
Teristimewa Siswa-siswi kelas IX SMP Santo Carolus, teruslah
"Mengukir Prestasi dan Kreasi Tanpa Henti!"
Jadilah kebanggan SMP Santo Carolus di manapun kalian mengejar mimpimu..